Nasional

Berita terpilih seputar peristiwa penting yang terjadi nasional. Referensi berita bagi publik, pelaku usaha, dan pengambil kebijakan.

Kemenag Gelar Rukyatul Hilal Ramadan 1444 H di 124 Lokasi

Kemenag Gelar Rukyatul Hilal Ramadan 1444 H di 124 Lokasi

Pewarta : Nurul Ikhsan | Editor : Nurul Ikhsan Majalengkapos.com, Jakarta - Kementerian Agama akan menggelar sidang isbat (penetapan) 1 Ramadan 1444 H pada Rabu, 22 Maret 2023. Sidang yang akan dilaksanakan secara luring di Auditorium HM Rasjidi, Kantor Kementerian Agama ini akan didahului dengan Seminar Pemaparan Posisi Hilal yang disampaikan Tim Hisab Rukyat Kementerian Agama. Direktur Jenderal Bimas Islam Kemenag Kamaruddin Amin menjelaskan, sidang isbat mempertimbangkan informasi awal berdasarkan hasil perhitungan secara astronomis (hisab) dan hasil konfirmasi lapangan melalui mekanisme pemantauan (rukyatul) hilal. Secara hisab, kata Kamaruddin, semua sistem sepakat bahwa ijtimak menjelang Ramadan jatuh pada Rabu, 22 Maret…
Baca Selengkapnya
BNPB Gelar Pendampingan Penggunaan Wahana Nirawak

BNPB Gelar Pendampingan Penggunaan Wahana Nirawak

Pewarta : Jamaludin Al Afghani | Editor : Nurul Ikhsan Majalengkapos.com - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melalui Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan menggelar pendampingan pengelolaan data dan sistem informasi serta sertifikasi pilot drone seluruh Indonesia. Kegiatan digelar di Ole Hotel Sentul Bogor, Jawa Barat pada 14 sampai dengan 17 Maret 2023. Pendampingan ini diberikan kepada Organisasi Perangkat Daerah Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten/Kota dan Provinsi seluruh Indonesia. Kepala Bidang Pengelolaan Data dan Sistem Informasi BNPB, Teguh Harjito, mengungkapkan jika kegiatan bertujuan untuk memperoleh data kaji cepat pada saat terjadi bencana terutama pada fase tanggap darurat. "Apa yang…
Baca Selengkapnya
Kakorlantas Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Antisipasi Kepadatan saat Mudik Lebaran

Kakorlantas Siapkan Rekayasa Lalu Lintas Antisipasi Kepadatan saat Mudik Lebaran

Pewarta : Adam Gumelar | Editor : Nurul Ikhsan Majalengkapos.com, JAKARTA - Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri, Irjen. Pol. Firman Shantyabudi memastikan kesiapan rekayasa lalu lintas untuk arus mudik dan arus balik pada saat Hari Raya Idul Fitri 2023. Menurut Firman, pihaknya telah melakukan survei dan koordinasi dengan pihak terkait untuk memastikan rekayasa lalu lintas apabila terjadi kepadatan dan kecelakaan di jalur mudik. Firman ingin pemudik nyaman dan amann, tehindar dari kemacetan maupum kecelakaan saat mudik maupun arus balik lebaran. BACA JUGA : Korlantas Soroti Dua Arah Jalur Perjalanan Mudik Jelang Operasi Ketupat 2023 “Sesuai dengan arahan Bapak Kapolri,…
Baca Selengkapnya